Pohon ganja memiliki banyak manfaat



 

Semenjak tahun 12.000 SM sampai dengan tahun 1900-an, ganja lebih dikenal sebagai pohon kehidupan karena manfaatnya untuk menopang peradaban manusia; seratnya untuk pakaian dan kertas, bijinya sebagai sumber protein dan minyak nabati, bunga dan daunnya sebagai obat dan sarana rekreasi maupun spiritual.


Masih ingatkah anda dengan tragedi kecelakaan fasilitas nuklir chernobyl?
Untuk menetralisir lahan pertanian pada daerah tersebut digunakan pohon ganja, serta masih banyak lagi manfaatnya.


Sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar